Wilayah Potensi Gerakan Tanah Kaltim Bulan September 2019
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi, Badan Geologi, Kementerian ESDM RI menerbitkan wilayah potensi gerakan tanah yang ada di Indonesia. Khusus di Provinsi Kalimantan Timur informasi awal mitigasi kebencanaan geologi dalam hal ini gerakan tanah dapat dilihat pada tabel berikut ini .